Karupbasan Bengkulu Hadiri Persemian Gedung Dan Bangunan Serta PKS Antara Rutan, Lapas Dan Pemkot Bengkulu

oleh
oleh -

BENGKULU – Rupbasan Kelas I Bengkulu Menghadiri Kegiatan Persemian Gedung dan Bangunan Serta Penandatanganan Nota Kesepakatan atau Perjanjian Kerjasama (PKS)  Antara Rutan Kelas IIB Bengkulu dan Lapas Kelas IIA Bengkulu Dengan Pemerintah Kota Bengkulu.

Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Kepala Rupbasan Kelas I Bengkulu (Zulkarnain). Pada kegiatan ini hadir Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Bangkulu (Santosa), Kepala Divisi Pemasyarakatan Kanwil Kemenkumham Bengkulu (Teguh Wibowo), PJ Walikota Bengkulu (Arif Gunadi), Kapolres Bengkulu (Deddy), para kepala dinas terkait,  Kepala UPT di Jajaran Kantor Wilayah Kemenkumham Bengkulu, dan Stakeholder Rutan Kelas IIB Bengkulu.

Baca Juga  Kemenkumham dan PWI Banten Bangun Sinergi dan Kolaborasi

Kegiatan ini bentuk salah satu program pemerintah dalam rangka meningkatkan kegiatan pembinaan, kepedulian dan juga perhatian, semoga kepada seluruh wargabinaan agarvdapat menjadikan kesadaran atas perbuatannya, sehingga kelak setelah bebas atau keluar dari Rutan Bengkulu menjadi manusia yang lebih baik lagi dan diterima oleh masyarakat.