Tim Tari WBP LPP Tangerang Ramaikan Kegiatan Pencanangan dan Desiminasi Pelayanan Publik Berbasis HAM

oleh
oleh -

majalahteras.com- Tim Tari WBP Lapas Perempuan Kelas IIA Tangerang Mengisi acara Pencanangan dan Desiminasi Pelayanan Publik Berbasis Hak Asasi Manusia.
                                                               
Kegiatan tersebut dilaksanakan di Lapas Kelas 1 Tangerang. Kamis (02/06/2022).

Dalam acara Pencanangan dan Desiminasi Pelayanan Publik Berbasis Hak Asasi Manusia di Lapas Kelas I Tangerang, warga binaan Lapas Perempuan Kelas IIA Tangerang yang tergabung dalam Tim Tari, mengisi acara tersebut dengan membawakan tari “Zamrud Khatulistiwa”, dijuluki nama tersebut dikarenakan tarian ini berisikan tarian-tarian dari berbagai daerah di Indonesia.

Baca Juga  Gelar Literasi Media Bagi Guru PWI Siap Bantu Sekolah Kota Serang Dalam Menyebarkan Informasi

Dibawakan secara energik namun tetap anggun, tarian warga binaan ini mendapat apresiasi dari seluruh tamu undangan yang ada dalam acara tersebut.

Kepala Lapas Perempuan Tangerang, Esti Wahyuningsih mengatakan bahwa Dalam acara Pencanangan dan Desiminasi Pelayanan Publik Berbasis Hak Asasi Manusia di Lapas Kelas I Tangerang, warga binaan Lapas Perempuan Kelas IIA Tangerang yang tergabung dalam Tim Tari, mengisi acara tersebut dengan membawakan tari “Zamrud Khatulistiwa”. (Dede).

Baca Juga  Lapas Cikarang Gelar Sholat Idul Adha 1445 H, Pemotongan Hewan Qurban Hingga Distribusikan Daging Qurban